Fasilitas Kami
Kami menyediakan lingkungan yang aman, menyenangkan, dan mendukung perkembangan anak melalui berbagai fasilitas unggulan.

Fasilitas Ceria Day Care
🏠

Ruang aktifitas yang aman dan nyaman dengan adanya sirkulasi udara alami yang teratur serta pencahayaan yang baik
🎪

Playground indoor yang disukai anak-anak yang dilengkapi matras sehingga tetap aman apabila terjatuh
👩🏫

Tenaga pengasuh yang sabar, penyayang, dan profesional
🧩

Mainan anak yang mengandung unsur edukatif
📹

Keamanan menggunakan CCTV
📍
